Keterangan :
Power Meter menggabungkan beberapa fungsi pengukuran besaran-besaran listrik, seperti tegangan, arus, daya aktif, daya reaktif, frekuensi, faktor daya, harmonik dll dalam satu perangkat
Keunggulan
PENGHEMATAN - beberapa fungsi meter dalam satu alat saja
Ukuran standar 96x96 mm.
Display LCD dilengkapi dengan grafik.
Dapat dilengkapi dengan I/ O untuk input Alarm.
Dapat melakukan pengukuran untuk sistem 1 fasa maupun 3 fasa.
Untuk sistem 3 fasa, dapat dilakukan seting PT/ CT, 3 wire/ 4 wire.
Akurasi 05% untuk tegangan & Arus, 1 % untuk daya & energi.
Dilengkapi dengan port komunikasi RS485, untuk akses secara remote.
Fungsi pengukuran sangat lengkap, meliputi :
Tegangan : V1-2, V2-3, V3-1, V1-n, V2-n, V3-n ( 3 fasa/ 1 fasa)
Arus : I1, I2, I3 ( 3 fasa)
Daya : Aktif( Real) , Reaktif, Semu( Apparent) � 3 fasa / 1 fasa
Energi : kWh, kVarh � 3 fasa / 1 fasa
Frekuensi
Faktor Daya ( 3fasa / 1 fasa)
Total Harmonik Distortion.